LAPORAN AKHIR 3

 





1. Kondisi
[Kembali]

Percobaan 3 Kondisi 1
Buatlah led menyala ketika potensiometer 0% dan led padam ketika potensiometer 100%

2. Rangkaian Simulasi [Kembali]

Kondisi potensiometer 0%

Kondisi potensiometer 100%

3. Flowchart [Kembali]



4. Listing Program [Kembali]

//MASTER

#include <Wire.h> 
#define MASTER_ADDR 9

int analogPin = 0; int val = 0; 

void setup() { 
  // put your setup code here, to run once:
  Wire.begin();
}

void loop() { 
  // put your main code here, to run repeatedly:
  delay(50);
  val = map (analogRead(analogPin), 0, 1023, 255, 1); 

  Wire.beginTransmission(MASTER_ADDR);
  Wire.write(val);
  Wire.endTransmission();
}

// SLAVE
#include <Wire.h>
#define SLAVE_ADDR 9

int LED = 13;
int rd;
int br;

void setup() {
  // put your setup code here, to run once:
  pinMode(LED, OUTPUT);
  Wire.begin(SLAVE_ADDR);
  Wire.onReceive(receiveEvent);
}

void receiveEvent(){
    rd = Wire.read();
  }
  
void loop() {
  // put your main code here, to run repeatedly:
  delay(50);

  br = map(rd, 1, 255, 100, 2000);

  if (br == 2000){
    delay(1000);
    digitalWrite(LED, HIGH);
  }else if (br == 100){
    delay(1000);
    digitalWrite(LED, LOW);
  }
}

5. Video [Kembali]





6. Analisa dan Pembahasan [Kembali]

1. Jelaskan bagaimana cara menghubungkan rangkaian I2C dengan slave lebih dari satu, dan jelaskan bagaimana komunikasi antara master dan slavenya.

Jawab:

Rangkaian I2C dengan 2 salve atau lebih dihubungkan secara paralel antara master dan slave yang digunakan
. Perangkat master dapat melakukan tindakan read atau write pada perangkat slave, untuk memulai komunikasi antara master dengan slave, yaitu dengan mengirimkan stert sequence kemudian alamat perangkat slave yang dituju lalu tindakan yang dilakukan ( write atau read ), dan mengirimkan stop sequence untuk mengahiri komunikasi data yang berlangsung.


7. Link Download [Kembali]

File rangkaian        download
Listing program     download
File video               download
File html                download

Tidak ada komentar:

Posting Komentar