Tugas Pendahuluan 2



 1. Kondisi [Kembali]

Percobaan 3 Kondisi 6

Buatlah rankaian seperti pada percobaan 3 dan ubahlah besar sumber tegangan menjadi 3.3 volt

2. Gambar Rangkaian Simulasi [Kembali]






3. Video Simulasi [Kembali]



4. Prinsip Kerja Rangkaian [Kembali]

        Pada percobaan 3 ini menggunakan 2 buah IC yaitu 74192 dan 74LS47, pada IC 74192 ini memiliki pin UP dimana saat di beri input clock dan kondisi  DN aktif, PL dan MR mati, maka akan menghasilkan output counter up, dan saat pin DN di berikan input clock dan kondisi UP aktif, PL dan MR mati maka akan menghasilkan output counter down, lalu pin PL berfungsi untuk membuat semua output menjadi 0 dan pin MR berfungsi untuk membuat semua output menjadi 1, dan pin D0-D3 berfungsi untuk mengubah output Q0-Q3 jika kondisi PL aktif dan MR mati. pada rangkaian ini output dari 74192 dihubung kan pin input A,B,C,dan D dari IC 74LS47 dan pada output 74LS47 dihubungkan dengan 7-segment, sehingga pin D0 dari IC 74192 merupakan LSB dan pin D3 adalah MSB dimana outputnya sesuai dengan perhitungan angka biner yang dikonversi ke desimal yang mana akan tampil pada 7-segment.

        Pada IC 74LS47 memiliki pin BI/RBO yang berfungsi untuk membuat semua output menjadi 1 sehingga 7-segment menjadi mati karena 7-segment yang digunakan adalah common anoda, lalu pin RBI memiliki fungsi yang hampir sama denga BI/RBO dimana akan membuat 7-segment menjadi mati, lalu pin LT berfungsi untuk menghasilkan output 0 sehingga semua LED pada 7-segment menjadi hidup, dan pin A-D berfungsi untuk menghasilkan kombinasi output dari IC 74LS47 dimana input dari pin A-D ini terhubung dengan output Q0-Q3 dari IC 74192 .


5. Link download [Kembali]





Tidak ada komentar:

Posting Komentar